Konten ini merupakan kerja sama dengan Kompasiana, setiap artikel menjadi tanggung jawab penulis dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.com
Seandainya saya di posisi WNA dengan aturan dilarang menggunakan kendaraan sewa, maka mereka pun akan berpikir berulang kali untuk ke Bali.
3. Harapan Peningkatan Wisatawan Asing Akan Sulit Dicapai
Pemerintah menargetkan jumlah kunjungan 4,5 wisatawan berkunjung ke Bali pada 2023. Sebelumnya di 2022 jumlah kunjungan hanya berkisar 2,2 juta.
Jika seandainya kebijakan tersebut terealisasikan, maka target peningkatan kunjungan WNA ke Bali akan berkurang. Bukan tidak mungkin, jika WNA justru akan beralih ke negara tetangga yang ramah dengan wisatawan asing.
Bisa jadi wacana kebijakan ini bisa membawa keuntungan bagi negara tetangga karena mendapatkan WNA yang beralih dari Bali. Ini patut jadi pertimbangan khusus karena negara tetangga masih ramah terhadap wisatawan asing.
Wacana aturan larangan penggunaan kendaraan sewaan khususnya motor bagi WNA saat berlibur di Bali memiliki sisi positif dan negatif. Positifnya karena mampu menertibkan pengguna jalan serta mendorong sektor agent travel. Namun di sisi lain, kebijakan tersebut bisa membuat WNA justru enggan ke Bali.
Kembali lagi pasti ada pertimbangan khusus Pemprov membuat wacana ini. Harapan kebijakan yang dihasilkan tidak memengaruhi kondisi pariwisata di Bali yang tengah pulih.
Konten ini merupakan opini/laporan buatan blogger dan telah tayang di Kompasiana.com dengan judul "Bule Bermasalah, Banyak Pihak yang Terdampak"
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.