Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Nuning Sapta Rahayu
Penulis di Kompasiana

Blogger Kompasiana bernama Nuning Sapta Rahayu adalah seorang yang berprofesi sebagai Guru. Kompasiana sendiri merupakan platform opini yang berdiri sejak tahun 2008. Siapapun bisa membuat dan menayangkan kontennya di Kompasiana.

Resep Takjil Berbahan Kurma, Enak dan Menyegarkan

Kompas.com - 07/03/2025, 15:28 WIB

Konten ini merupakan kerja sama dengan Kompasiana, setiap artikel menjadi tanggung jawab penulis dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.com

Selain proses pembuatannya yang mudah, rasa segar es buah juga selalu menjadi favorit saat berbuka, apalagi dengan tambahan kurma yang manis alami. Berikut bahan dan cara pembuatannya!

Bahan-bahan:

  • 5 butir kurma, iris kecil
  • 1/2 buah melon, potong dadu
  • 1/2 buah semangka, potong dadu
  • 10 butir anggur, belah dua
  • 300 ml air kelapa
  • 2 sdm madu
  • Es batu secukupnya

Cara Membuat:

  1. Campurkan semua buah ke dalam mangkuk besar.
  2. Tambahkan kurma, air kelapa, dan madu, lalu aduk rata.
  3. Masukkan es batu, sajikan dingin.

Rasanya yang manis alami dan menyegarkan, cocok menjadi sajian takjil! Dari anak-anak sampai dewasa dijamin suka deh!

4. Bola-Bola Kurma Cokelat

Bola-bola kurma coklat merupakan camilan sehat dan praktis yang pasti disukai si kecil! Tak hanya lezat, takjil ini juga tahan disimpan beberapa hari di toples.

Bahan-bahan:

  • 10 butir kurma, haluskan
  • 100 gram kacang almond atau mete, cincang kasar
  • 2 sdm madu
  • 100 gram dark chocolate, lelehkan
  • 1 sdm sprinkle atau bubuk kakao untuk taburan

Cara Membuat:

  1. Campur kurma, kacang, dan madu, aduk hingga rata.
  2. Bentuk adonan menjadi bola kecil.
  3. Celupkan ke dalam cokelat leleh, lalu taburi wmsprinkle atau kakao.
  4. Diamkan hingga cokelat mengeras, sajikan.

Tekstur lembut dengan lapisan cokelat yang meleleh di mulut, siapa yang bisa menolak?

5. Kolak Kurma Ubi

Kurma juga bisa menjadi pemanis alami dalam kolak, lho! 

Bahan-bahan:

  • 10 butir kurma, buang bijinya
  • 200 gram ubi kuning, potong dadu
  • 500 ml santan
  • 2 lembar daun pandan
  • 50 gram gula merah, serut halus
  • 1/2 sdt garam

Cara Membuat:

  1. Rebus ubi hingga setengah matang.
  2. Masukkan santan, daun pandan, dan gula merah, aduk rata.
  3. Tambahkan kurma, masak hingga ubi empuk.
  4. Sajikan hangat atau dingin sesuai selera.

Rasanya dijamin manis, gurih, lembut dan pasti disukai semua anggota keluarga!

Kurma memang selalu menjadi sajian utama saat berbuka, tetapi agar lebih bervariasi dan tidak membosankan, kita bisa mengolahnya menjadi aneka takjil yang lezat dan menarik.

Dengan lima resep ini, si kecil dan anggota keluarga lainnya pun akan lebih semangat menyantap takjil dan menjalani puasa dengan ceria. 

Jadi, yuk, mulai siapkan bahan-bahan dan ciptakan kreasi takjil kurma yang nikmat!

Konten ini merupakan opini/laporan buatan blogger dan telah tayang di Kompasiana.com dengan judul "5 Sajian Takjil dari Kurma yang Lezat dan Menyegarkan"

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Video Pilihan Video Lainnya >

Terkini Lainnya

'Deep Talk' Ibu dengan Anak Laki-laki Boleh, Kan?

"Deep Talk" Ibu dengan Anak Laki-laki Boleh, Kan?

Kata Netizen
Santo Fransiskus, Sri Paus, dan Ajaran Keteladanan

Santo Fransiskus, Sri Paus, dan Ajaran Keteladanan

Kata Netizen
Hari Buku, Tantangan Literasi, dan Rumah Baca

Hari Buku, Tantangan Literasi, dan Rumah Baca

Kata Netizen
Ujian Pernikahan Itu Ada dan Nyata

Ujian Pernikahan Itu Ada dan Nyata

Kata Netizen
Kembalinya Penjurusan di SMA, Inikah yang Dicari?

Kembalinya Penjurusan di SMA, Inikah yang Dicari?

Kata Netizen
Potensi Animasi dan Kerja Kolaborasi Pasca Film 'Jumbo'

Potensi Animasi dan Kerja Kolaborasi Pasca Film "Jumbo"

Kata Netizen
Apa yang Berbeda dari Cara Melamar Zaman Dulu dan Sekarang?

Apa yang Berbeda dari Cara Melamar Zaman Dulu dan Sekarang?

Kata Netizen
Cerita dari Subang, tentang Empang dan Tambak di Mana-mana

Cerita dari Subang, tentang Empang dan Tambak di Mana-mana

Kata Netizen
Benarkan Worklife Balance Sekadar Ilusi?

Benarkan Worklife Balance Sekadar Ilusi?

Kata Netizen
Langkah-langkah Memulai Usaha di Industri Pangan

Langkah-langkah Memulai Usaha di Industri Pangan

Kata Netizen
Urbanisasi, Lebaran, dan 'Bertahan' di Jakarta

Urbanisasi, Lebaran, dan "Bertahan" di Jakarta

Kata Netizen
Proses Baru Karantina di Indonesia, Apa Dampaknya?

Proses Baru Karantina di Indonesia, Apa Dampaknya?

Kata Netizen
Tren Vlogger Kuliner, antara Viralitas dan Etis

Tren Vlogger Kuliner, antara Viralitas dan Etis

Kata Netizen
Kebijakan Tarif Trump dan Tantangan ke Depan bagi Indonesia

Kebijakan Tarif Trump dan Tantangan ke Depan bagi Indonesia

Kata Netizen
Film 'Jumbo' yang Hangat yang Menghibur

Film "Jumbo" yang Hangat yang Menghibur

Kata Netizen
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau